Asesmen Bakat Minat di MAN Tapanuli Selatan Sukses Dilaksanakan Selama 4 Hari

Asesmen Bakat Minat di MAN Tapanuli Selatan Sukses Dilaksanakan Selama 4 Hari

Kepala MAN Tapsel saat memberikan arahan sekaligus membuka pelaksanaan ABM di MAN Tapsel. (Sumber : Humas MAN Tapsel) Sipirok (Humas) – MAN Tapanuli Selatan melaksanakan Asesmen Bakat & Minat (ABM) yang diikuti oleh seluruh siswa kelas XII. MAN Tapanuli Selatan tergabung pada periode 3 Sumatera Utara pada pelaksanaan ABM Tahun 2023, yakni pada tanggal 20-23…

BAN-SM Laksanakan Asesmen di MAN Tapanuli Selatan

BAN-SM Laksanakan Asesmen di MAN Tapanuli Selatan

Asesor dari BAN-S/M provinsi Sumatera Utara berfoto bersama tendik dan kependidikan MAN Tapsel. (Sumber : Humas MAN Tapsel) Sipirok (Humas) – Badan Akreditasi Nasional Sekolah/Madrasah (BAN-S/M) provinsi Sumatera Utara melaksanakan Asesmen di MAN Tapanuli Selatan selama dua hari, yakni tanggal 10-11 Oktober 2023. BAN-S/M adalah badan evaluasi mandiri yang menetapkan kelayakan program dan satuan pendidikan…

Pelaksanaan AKMI di MAN Tapanuli Selatan, Salah Satu Upaya Tingkatkan Literasi Siswa

Pelaksanaan AKMI di MAN Tapanuli Selatan, Salah Satu Upaya Tingkatkan Literasi Siswa

Sipirok (Humas) – Asesmen Kompetensi Madrasah Indonesia (AKMI), adalah bentuk evaluasi yang diselenggarakan oleh Kementerian Agama untuk mengukur kompetensi peserta didik madrasah dalam Literasi Membaca, Literasi Numerasi, Literasi Sains, dan Literasi Sosial Budaya. Dengan kata lain, AKMI merupakan evaluasi yang digunakan untuk memetakan mutu sistem pendidikan dengan menggunakan instrumen asesmen kompetensi. Hasil asesmen ini nantinya dapat…

Pelaksanaan ANBK 2022 di MAN Tapanuli Selatan Berjalan Lancar

Pelaksanaan ANBK 2022 di MAN Tapanuli Selatan Berjalan Lancar

Sipirok (Humas, 31/08/2022),MAN Tapanuli Selatan mengikuti Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) tahun 2022. Sebanyak 45 siswa dan 5 peserta cadangan mengikuti ujian yang dilaksanakan selama 2 hari, yakni tanggal 29 s.d. 30 Agustus 2022 di laboratorium komputer MAN Tapanuli Selatan.Adapun mata pelajaran yang diujikan adalah Literasi & Survei Karakter pada hari pertama serta Numerasi &…

Pelaksanaan Matsama MAN Tapanuli Selatan Berjalan Lancar

Pelaksanaan Matsama MAN Tapanuli Selatan Berjalan Lancar

Sipirok (Humas, 22/07/2022) MAN Tapanuli Selatan melaksanakan Masa Ta’aruf Siswa Madrasah (MATSAMA) bagi siswa  baru mulai tanggal 18 Juli s.d. 20 Juli 2022. Pelaksanaan Matsama merupakan sarana siswa baru untuk lebih mengenal lingkungan madrasah, baik mengenal pendidik, tenaga kependidikan, sarana dan prasarana, serta kegiatan-kegiatan di MAN Tapsel. Matsama dibuka secara resmi pada Senin (18/07), tepat…

Pelaksanaan ANBK di MAN Tapsel Berlangsung Lancar

Pelaksanaan ANBK di MAN Tapsel Berlangsung Lancar

Siswa MAN Tapsel seius mengerjakan soal ANBK pada hari kedua pelaksanaan. (Sumber : Humas MAN Tapsel) Sipirok (Humas, 28/9/2021) Seperti hari pertama, hari kedua pelaksanaan ANBK (Asesmen Nasional Berbasis Komputer)  di MAN Tapanuli Selatan berjalan lancar. 45 siswa peserta ANBK terlihat tetap serius dan semangat dalam menyelesaikan soal-soal yang diberikan. Dengan menggunakan perangkat laptop milik…

Suksesi Kepemimpinan OSIM MAN Tapanuli Selatan 2021 : Debat Pasangan Calon

Suksesi Kepemimpinan OSIM MAN Tapanuli Selatan 2021 : Debat Pasangan Calon

Paslon nomor urut 2 memberikan argumen dari jawaban pertanyaan oleh paslon nomor urut 1. (Sumber : Humas MAN Tapsel) Sipirok (Humas, 24/9/2021), Rangkaian suksesi kepemimpinan Organisasi Siswa Intra Madrasah (OSIM) berlanjut. Setelah sehari sebelumnya, Rabu (22/9/2021) kedua pasangan calon ketua dan wakil ketua menyampaikan visi dan misinya, panitia pemilihan melaksanakan debat pasangan calon. Debat ini…

Pelaksanaan KSM Tingkat Provinsi di MAN Tapsel Berlangsung Sukses

Pelaksanaan KSM Tingkat Provinsi di MAN Tapsel Berlangsung Sukses

Bapak Kepala Madrasah beserta beberapa guru berfoto dengan para peserta KSM tingkat provinsi MAN Tapanuli Selatan. (Sumber : Humas MAN Tapsel) Sipirok (Humas, 19/9/2021), Pelaksanaan Kompetisi Sains Madrasah (KSM) tingkat Provinsi Sumatera Utara di MAN Tapanuli Selatan berlangsung lancar. Kegiatan yang berlangsung Ahad, 19 September 2021 dilaksanakan di Laboratorium Komputer MAN Tapsel dengan memanfaatkan fasilitas…